2 Jenis Alat Pemuas Kebutuhan Berdasarkan Hubungannya dengan Barang Lain, Materi Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas VII Kurikulum Merdeka

By Mumtahanah Kurniawati, Selasa, 12 Maret 2024 | 07:30 WIB
Ada beberapa jenis alat pemuas kebutuhan berdasarkan hubungannya dengan barang lain. (Freepik/upklyak)

adjar.id - Barang atau jasa yang kita butuhkan sehari-hari untuk memenuhi kebutuhan dapat disebut dengan alat pemuas kebutuhan.

Apa itu kebutuhan?

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kebutuhan adalah yang dibutuhkan; yang diperlukan.

Kebutuhan manusia sifatnya tidak terbatas, Adjarian.

Kita selalu diberi pilihan untuk memilih kebutuhan mana yang akan dipenuhi terlebih dahulu.

Nah, karena sifatnya yang tak terbatas membuat alat pemuas kebutuhannya juga beragam.

Sehingga alat pemuas kebutuhan dibedakan menjadi beberapa kategori.

Di antaranya berdasarkan cara memperolehnya, tujuan penggunaannya, dan hubungannya dengan barang lain.

Di bawah ini ada macam-macam alat pemuas kebutuhan berdasarkan hubungannya dengan barang lain.

Simak, yuk!

"Alat pemuas kebutuhan adalah barang atau jasa yang dibutuhkan sehari-hari untuk memenuhi kebutuhan."

Baca Juga: 3 Jenis Alat Pemuas Kebutuhan Berdasarkan Cara Memperolehnya, Materi Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas VII Kurikulum Merdeka