Teknik Analisis Data dalam Penelitian Etnografi, Materi Antropologi Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Rabu, 6 Maret 2024 | 07:00 WIB
Teknik analisis data digunakan dalam penelitian etnografi. (unpslash/Sincerely Media)

Dalam analisis komponen, peneliti akan melakukan wawancara atau pengamatan terpilih.

Tujuannya adalah untuk memperdalam data yang sudah ditemukan melalui proses pertanyaan kontras.

Data hasil wawancara terpilih kemudian akan dimuat di dalam catatan lapangan dalam buku lampiran.

4. Analisis Tema

Analisis tema adalah perangkat-perangkat prosedur yang digunakan untuk memahami lanskap yang sedang diteliti secara holistik.

Pada analisis ini, peneliti akan meleburkan dirinya pada penelitian dan melakukan analisis komponen terhadap istilah acuan.

Kemudian nantinya akan ditemukan perspektif yang lebih luas dengan pencarian domain dalam pandangan budaya.

Lalu akan dilakukan pengujian dimensi kontras seluruh domain yang sudah dianalisis dan mengidentifikasi domain terorganisir.

Hingga akhirnya nanti akan mencari tema universal, yaitu kontradiksi budaya.

"Teknik analisis data dalam penelitian etnografi, yaitu analisis domain, analisis taksonomi, analisis komponen, dan analisis tema."

Itu tadi beberapa teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian etnografi.

Baca Juga: 5 Objek Penelitian Etnografi, Materi Antropologi Kelas XI Kurikulum Merdeka

Coba Jawab!
Apa tujuan dilakukannya penelitian etnografi?
Petunjuk: Cek halaman 1.

---

Sumber: Buku Antropologi untuk SMA Kelas XI karya Okta Hadi Nurcahyono, Kemdikbudristek Tahun 2021.