7 Tujuan Pembuatan Laporan Etnografi, Materi Antropologi Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Rabu, 21 Februari 2024 | 07:00 WIB
Analisis interaksi sosial merupakan salah satu tujuan pembuatan laporan etnografi. (pexels/Suraphat Nuea-on)

Termasuk tentang norma-norma, nilai-nilai, dan praktik-praktik yang membentuk kehidupan masyarakat.

2. Mendokumentasikan Budaya

Laporan etnografi berfungsi sebagai dokumen penting yang merekam dan mendokumentasikan berbagai aspek budaya.

Aspek budaya ini bisa berkaitan dengan tradisi, ritual, bahasa, dan tatanan sosial.

3. Analisis Interaksi Sosial

Melalui laporan etnografi, peneliti dapat menganalisis interaksi sosial antara anggota kelompok.

Hal ini mencakup pola-pola komunikasi, struktur sosial, dan dinamika hubungan antarindividu.

4. Mengidentifikasi Nilai dan Keyakinan

Tujuan laporan etnografi adalah mengidentifikasi nilai-nilai dan keyakinan yang menjadi dasar perilaku dan pengambilan keputusan dalam kelompok.

Sehingga, dengan adanya laporan etnografi, orang bisa mengidentifikasi nilai dan keyakinan yang dianut suatu kelompok.

5. Memberikan Konteks Sejarah

Baca Juga: Langkah-Langkah Menulis Laporan Etnografi, Materi Etnografi Kelas XI Kurikulum Merdeka