Daya Tampung Rumpun Sains dan Teknologi UGM untuk SNBP 2024

By Nabil Adlani, Selasa, 30 Januari 2024 | 16:00 WIB
Setiap jurusan di rumpun sains dan teknologi UGM memiliki daya tampung yang berbeda-beda. (dok. Universitas Gadjah Mada)

adjar.id - UGM atau Universitas Gadjah Mada merupakan salah satu perguruan tinggi negeri atau PTN favorit di Indonesia.

Banyak calon mahasiswa yang ingin masuk ke PTN ini, Adjarian.

Nah, untuk masuk ke UGM, ada beberapa jalur yang bisa diikuti, yaitu SNBP, SNBT, dan Mandiri.

Setiap jalur masuk tersebut memiliki kuota daya tampung yang berbeda-beda, lo.

Umumnya untuk jalur masuk melalui SNBP memiliki daya tampung yang lebih sedikit dibanding jalur lain.

Misalnya, dalam rumpun sains dan teknologi UGM terdapat beberapa jurusan yang daya tampungnya beragam jumlahnya.

Daya tampung ini penting untuk diketahui oleh para calon mahasiswa yang ingin melanjutkan studi di UGM.

Sebab, dengan mengetahui daya tampung suatu jurusan maka, kita bisa mengetahui tingkat keketatan di jurusan tersebut.

Yuk, simak daya tampung rumpun sains dan teknologi UGM untuk SNBP 2024 berikut ini!

Daya Tampung Rumpun Sains dan Teknologi UGM

Melansir dari laman UM UGM, berikut ini adalah daftar daya tampung rumpun sains dan teknologi UGM untuk SNBP 2024:

1. Jurusan Biologi: 68 mahasiswa

Baca Juga: Daya Tampung Universitas Indonesia untuk Jalur SNBP 2024

2. Jurusan Farmasi: 72 mahasiswa

3. Jurusan Geografi Lingkungan: 33 mahasiswa

4. Jurusan Kartografi dan Penginderaan jauh: 30 mahasiswa

5. Jurusan Pembangunan Wilayah: 24 mahasiswa

6. Jurusan Kedokteran Gigi: 45 mahasiswa

7. Jurusan Higiene Gigi: 15 mahasiswa

8. Jurusan Kedokteran Hewan: 68 mahasiswa

9. Jurusan Kedokteran: 54 mahasiswa

10. Jurusan Gizi: 30 mahasiswa

11. Jurusan Ilmu Keperawatan: 36 mahasiswa

12. Jurusan Fisika: 21 mahasiswa

Baca Juga: Untuk Persiapan, Bagaimana Cara Melihat Daya Tampung dan Peminat Jurusan Kuliah di PTN?

13. Jurusan Elektronika dan Instrumentasi: 24 mahasiswa

14. Jurusan Geofisika: 21 mahasiswa

15. Jurusan Ilmu Komputer: 24 mahasiswa

16. Jurusan Ilmu Aktuaria: 15 mahasiswa

17. Jurusan Matematika: 24 mahasiswa

18. Jurusan Kimia: 42 mahasiswa

19 Jurusan Statistika: 18 mahasiswa

20. Jurusan Kehutanan: 90 mahasiswa

21. Jurusan Akuakultur (Budidaya Perikanan): 23 mahasiswa

22. Jurusan Mikrobiologi Pertanian: 11 mahasiswa

23. Jurusan Ilmu Tanah: 23 mahasiswa

Baca Juga: Daya Tampung SNBP, SNBT, dan Seleksi secara Mandiri pada SNPMB 2023

24. Jurusan Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian: 12 mahasiswa

25. Jurusan Manajemen Sumberdaya Akuatik: 23 mahasiswa

26. Jurusan Teknologi Hasil Perikanan: 23 mahasiswa

27. Jurusan Proteksi Tanaman: 23 mahasiswa

28. Jurusan Ekonomi Pertanian: 27 mahasiswa

29. Jurusan Argonomi: 24 mahasiswa

30. Jurusan Ilmu dan Industri Peternakan: 90 mahasiswa

31. Jurusan Arsitektur: 24 mahasiswa

32. Jurusan Nuklir: 15 mahasiswa

33. Jurusan Teknik Biomedis: 14 mahasiswa

34. Jurusan Perencanaan Wilayah Kota: 21 mahasiswa

Baca Juga: Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran UI dan UGM 2023

35. Jurusan Teknik Elektro: 26 mahasiswa

36. Jurusan Teknik Fisika: 42 mahasiswa

37. Jurusan Teknik Geodesi: 36 mahasiswa

38. Jurusan Teknik Geologi: 36 mahasiswa

39. Jurusan Teknik Industri: 42 mahasiswa

40. Jurusan Teknologi Informasi: 26 mahasiswa

41. Jurusan Teknik Infrastruktur Lingkungan: 20 mahasiswa

42. Jurusan Teknik Kimia: 42 mahasiswa

43. Jurusan Teknik Mesin: 57 mahasiswa

44. Jurusan Teknik Sipil: 39 mahasiswa

45. Jurusan Teknik Sumber Daya Air: 20 mahasiswa

Baca Juga: Biaya Kuliah Jurusan Psikologi UI, UGM, dan Undip 2023

46. Jurusan Teknologi Pertanian: 32 mahasiswa

47. Jurusan Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian: 33 mahasiswa

48. Jurusan Teknologi Industri Pertanian: 33 mahasiswa

Itulah daya tampung jurusan di rumpun sains dan teknologi UGM untuk SNBP 2024, Adjarian.

Coba Jawab!
Berapa jumlah daya tampung mahasiswa di jurusan Kedokteran UGM?
Petunjuk: Cek halaman 2.