10 Kampus dengan Jurusan Hubungan Internasional Terbaik di Indonesia

By Nabil Adlani, Kamis, 25 Januari 2024 | 13:35 WIB
Universitas Airlangga merupakan salah satu kampus dengan jurusan Hubungan Internasional terbaik. (dok. Universitas Airlangga)

adjar.id - Salah satu program studi atau jurusan di bidang Soshum adalah jurusan Hubungan Internasional.

Jurusan Hubungan Internasional merupakan jurusan yang banyak diminati.

Mahasiswa Hubungan Internasional tidak hanya mempelajari hubungan diplomasi antarnegara, tetapi juga bidang lingkungan sampai ekonomi.

Nah, bagi siswa yang tertarik untuk masuk ke jurusan ini, EduRank telah merilis daftar kampus dengan jurusan Hubungan Internasional terbaik di Indonesia.

Adanya pemeringkatan ini bisa menjadi acuan untuk memilih kampus yang akan dituju.

Tidak hanya kampus negeri, dalam pemeringkatan EduRank juga ada kampus swasta.

Yuk, simak kampus dengan jurusan Hubungan Internasional terbaik di Indonesia berikut ini!

Kampus dengan Jurusan Hubungan Internasional Terbaik

Melansir dari laman EduRank, berikut daftar kampus dengan jurusan Hubungan Internasional terbaik di Indonesia tahun 2023:

1. Universitas Indonesia

Peringkat Asia: 37

Peringkat dunia: 413

Baca Juga: 15 Kampus dengan Jurusan Farmasi Terbaik di Indonesia