Jawab Soal Uji Pemahaman tentang Kampanye Keragaman Budaya, Materi PPKn Kelas XII Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Jumat, 5 Januari 2024 | 15:30 WIB
Keragaman budaya yang dikelola dengan baik dapat menambah kekayaan suatu negara. (freepik)

- Memperkuat persatuan dan kesatuan.

3. Apa contoh atau model kolaborasi yang ideal menurut kalian?

Jawaban: Contoh kolaborasi ideal, di antaranya:

- Kolaborasi antara seniman dari daerah berbeda-beda untuk menciptakan karya seni yang baru dan inovatif.

- Kolaborasi lembaga pendidikan dan masyarakat dalam memperkenalkan budaya Indonesia di kancah internasional sehingga dapat lebih dihormati dan dihargai.

- Kolaborasi pemerintah dan masyarakat dalam melestarikan budaya lokal agar terhindar dari kepunahan.

Itulah pembahasan soal Uji Pemahaman tentang kampanye keragaman budaya untuk referensi.

---

Sumber: Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk SMA/SMK/MA Kelas XII karya Ahmas Asroni, dkk., Kemdikbudristek Tahun 2022.

Tonton video ini juga, yuk!