Persentase harga barang = Harga barang / bayar x 100%
Persentase harga barang = 6.000 / 6.300 x 100%
Persentase harga barang = 95,24%
Persentase harga barang = 95%
Jadi, persentase harga barang dibanding uang yang dibayarkan adalah 95%.
4. Dari 3000 butir telur, 4% di antaranya pecah.
Berapa butir telur yang pecah?
Jawaban:
Telur pecah = 4% x 300
Telur pecah = 4/100 x 300
Telur pecah = 12
Baca Juga: Jawab Soal Matematika Materi Statistika Kelas 4 SD Halaman 172-173 No 6-8
Jadi, butir telur yang pecah adalah 12 butir
Nah, itu tadi pembahasan soal Latihan tentang rasio dan diagram yang dapat dijadikan sebagai referensi.
---
Sumber: Buku Belajar Bersama Temanmu Matematika untuk SD Kelas V Vol 2 karya Tim Gokku Tosho.