Jawab Soal Asesmen tentang Indonesia Masa Reformasi Bagian Esai, Materi Sejarah Kelas XII Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Jumat, 15 Desember 2023 | 17:00 WIB
Masa Reformasi di Indonesia berlangsung pada tahun 1998 sampai saat ini. (freepik/natanaelginting)

adjar.id - Pada buku Sejarah kelas XII Kurikulum Merdeka, terdapat soal Asesmen bagian esai di halaman 182.

Dalam soal itu, ada beberapa pertanyaan yang berkaitan dengan Indonesia masa reformasi, Adjarian.

Nah, artikel ini akan membahas soal tersebut yang dapat dijadikan sebagai referensi.

Reformasi di Indonesia mengacu pada periode signifikan dalam sejarah negara ini yang dimulai pada tahun 1998.

Reformasi tersebut ditandai dengan berakhirnya pemerintahan orde baru yang dipimpin oleh Presiden Soeharto selama hampir 32 tahun.

Faktor yang menyebabkan terjadinya reformasi di Indonesia, salah satunya karena krisis ekonomi di akhir tahun 1990-an.

Setelah terjadi reformasi, Indonesia mengalami perubahan besar dalam sistem ekonomi dan politik.

Yuk, simak pembahasan soal Asesmen tentang Indonesia masa reformasi berikut ini!

Asesmen tentang Indonesia Masa Reformasi

1. Perhatikan foto Presiden Soeharto dan Direktur Pelaksana IMF berikut!

Presiden Soeharto menandatangani nota kesepakatan bantuan kepada IMF karena krisis ekonomi di Indonesia. (Tangkapan layar buku Sejarah kelas XII Kurikulum Merdeka)

Baca Juga: Jawab Soal Asesmen tentang Indonesia Masa Reformasi, Materi Sejarah Kelas XII Kurikulum Merdeka