Jawaban: Transaksi kredit
2. Pernyataan: Pemerintah mengekspor buah manggis khas Purwakarta ke luar negeri dan tembus pasar Eropa.
Jawaban: Transaksi kredit
3. Pernyataan: Sejak beberapa tahun terakhir ini, pemerintah mengimpor bawang putih dari Vietnam karena stok bawang putih sedikit diakibatkan gagal panen.
Jawaban: Transaksi debit
4. Pernyataan: Wisatawan yang berkunjung ke Bali mengalami kenaikan sebesar 10% pada tahun 2018.
Jawaban: Transaksi kredit
5. Pernyataan: Anggota DPR melakukan studi banding ke sebagian negara di kawasan Eropa.
Jawaban: Bukan transaksi debit atau kredit
6. Pernyataan: Indonesia setiap tahunnya membayar cicilan utang ke Bank Dunia. Besaran cicilannya termaktub dalam APBN.
Jawaban: Transaksi debit