Jenis Hewan yang Dapat Bersinar dalam Gelap

By Nabil Adlani, Senin, 30 Oktober 2023 | 16:30 WIB
Kunang-kunang merupakan hewan yang dapat bersinar di dalam gelap. (unsplash/Jerry Zhang)

Kunang-kunang merupakan hewan yang populer dan dapat menghasilkan cahaya.

Sampai saat ini, sudah ada sekitar 2.000 spesies kunang-kunang yang telah diketahui.

Kunang-kunang akan menerangi langit malam saat musim panas untuk mencari pasangan.

Selain itu, cahaya yang muncul dari tubuh kunang-kunang juga dimanfaatkan untuk memperingatkan predator.

2. Tasmania Devil

Tasmania devil merupakan jenis mamalia marsupial yang berasal dari Tasmania.

Tasmania devil dapat menghasilkan cahaya jika mendapatkan sorotan sinar ultraviolet.

Cahaya tersebut muncul karena adanya protein khusus pada bagian bulu dan kulit tasmania devil, Adjarian.

Protein itulah yang menyerap energi ketika senja hari.

3. Kriil

Kriil adalah krustasea laut yang memiliki ukuran kecil dengan panjang yang tidak lebih dari 5 cm.

Baca Juga: 5 Jenis Hewan yang Melakukan Hibernasi