Peraturan yang Diterapkan dalam Pencak Silat

By Nabil Adlani, Senin, 23 Oktober 2023 | 16:30 WIB
Pencak silat memiliki beberapa peraturan tersendiri dalam penyelenggaraannya. (freepik)

adjar.id - Pencak silat merupakan seni bela diri tradisional yang berasal dari Kepulauan Melayu.

Pencak silat dikenal oleh berbagai negara-negara di Asia Tenggara, salah satunya Indonesia.

Pencak silat adalah hasil budaya manusia dalam membela dan mempertahankan integritas serta eksistensi.

Nah, istilah pencak silat digunakan di Indonesia, sementara di Malaysia dan beberapa wilayah lain, istilah yang lebih umum digunakan adalah silat.

Pencak silat melibatkan berbagai teknik bela diri, termasuk pukulan, tendangan, kuncian, lemparan, serta berbagai gerakan tangan dan tubuh lainnya.

Tujuan utama dari seni bela diri ini adalah untuk melindungi diri sendiri atau melawan lawan dalam situasi konflik.

Dalam pelaksanaannya, pencak silat memiliki beberapa peraturan, lo.

Yuk, kita cari tahu!

"Pencak Silat memiliki banyak aliran dan gaya yang berbeda, dan setiap aliran seringkali memiliki ciri khasnya sendiri dalam hal teknik, gerakan, dan filosofi."

Peraturan Pencak Silat

Peraturan yang diterapkan dalam pencak silat yang terbagi menjadi peraturan umum dan peraturan pertandingan.

Berikut uraiannya masing-masing.

Baca Juga: 5 Jenis Teknik Pukulan dalam Pencak Silat