Jenis Dewan Pengupahan bagi Ketenagakerjaan, Materi Ekonomi Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Sabtu, 14 Oktober 2023 | 14:00 WIB
Dewan pengupahan merupakan lembaga yang menentukan besaran upah bagi ketenagakerjaan. (pexels/Ahsanjaya)

Dalam melaksanakan tugasnya, depeprov berkerja sama dengan pemerintah, lembaga swasta, dan pihak lain yang terkait.

3. Dewan pengupahan Kabupaten/Kota

Dewan pengupahan kabupaten/kota atau depekab/depeko dipimpih oleh bupati/walikota.

Tugas depekab/depeko adalah memberikan pertimbangan dan saran kepada bupati/walikota dalam:

- Pengusulan upah minimum kabupaten/kota (UMK) dan/atau upah minimum sektoral kabupaten/kota (UMSK).

- Penerapan sistem pengupahan di tingkat kabupaten/kota.

Depekab/depeko juga bertugas untuk menyiapkan bahan perumusan pengembangan sistem pengupahan nasional.

"Dewan pengupahan terbagi menjadi dewan pengupahan nasional, dewan pengupahan provinsi, dan dewan pengupahan kabupaten/kota."

Nah, itulah jenis-jenis dewan pengupahan berdasarkan Keppres No.107 Tahun 2004.

Coba Jawab!
Apa itu dewan pengupahan?
Petunjuk: Cek halaman 1.

---

Sumber: Buku Ekonomi untuk SMA Kelas XI karya Yeni Fitriani dan Aisyah Nurjanah, Kemdikbudristek Tahun 2022.