4 Komponen Darah Manusia, Materi Biologi Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Jumat, 13 Oktober 2023 | 11:00 WIB
Darah memiliki beberapa komponen dalam tubuh manusia. (pixabay)

Fungsi leukosit berfungsi untuk melawan kuman yang masuk ke dalam tubuh dengan cara memakannya.

4. Trombosit

Trombosit atau keping darah merupakan sel darah yang mudah pecah, tidak berinti, dan tidak berwarna.

Bentuk trombosit ini tidak teratur dengan jumlahnya antara 200.000 sampai 300.000/mm3.

Trombosit terbentuk dalam megakariosit sumsum merah tulang yang masuk ke dalam aliran darah dan bisa bertahan sekitar 4 hari.

Fungsi trombosit adalah untuk membantu proses pembekuan darah yang berkumpul di lokasi cedera.

"Komponen darah manusia terdiri atas plasma darah, eritrosit, leukosit, dan trombosit."

Itu tadi empat komponen darah yang terdapat dalam tubuh manusia, Adjarian.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan leukosit?
Petunjuk: Cek halaman 3.

---

Sumber: Buku Biologi untuk SMA/MA Kelas XI Karya Rini Solihat, dkk., Kemdikbudristek Tahun 2022.

Tonton video ini, yuk!