Konsep dan Unsur Seni Tari

By Nabil Adlani, Kamis, 5 Oktober 2023 | 14:00 WIB
Seni tari memiliki konsep dan unsur tersendiri yang membedakannya dengan jenis seni lainnya. (pixabay)

Busana dalam kesenian umumnya digunakan sebagai identitas budaya.

Selain itu, busana juga dapat menggambarkan asal-usul dari tarian yang dibawakan.

3. Ragam Gerak

Gerak merupakan unsur penting dalam seni tari.

Gerakan dalam seni tari harus bisa menyampaikan ekspresi emosi dan jiwa dari penarinya.

"Unsur seni tari terbagi menjadi iringan, busana, dan ragam gerak."

Itulah konsep dan unsur seni tari yang mendukung perkembangan seni tari.

Coba Jawab!
Apa saja konsep seni tari?
Petunjuk: Cek halaman 2.

---

Sumber: Buku Seni Budaya untuk SMA/MA/SMK/MAK Kelas X karya Zackaria Soetedja, Kemdikbud Tahun 2014.

Tonton juga video ini, yuk!