10 Cara Menjadi Pengunjung Museum yang Baik

By Mumtahanah Kurniawati, Sabtu, 30 September 2023 | 18:30 WIB
Terdapat beberapa cara untuk menjadi pengunjung museum yang baik. (Freepik)

3. Jaga Kebersihan dan Keamanan

Hindari merusak atau menyentuh barang-barang yang ada di museum, dan ikuti petunjuk yang diberikan oleh petugas museum.

Pertahankan kebersihan dengan membuang sampah pada tempatnya.

4. Diam dan Sopan

Berbicaralah dengan suara pelan atau menggunakan mode diam di area yang memerlukan ketenangan.

O iya, hormati pengunjung lain dan petugas museum.

5. Jaga Tas dan Bawaan Lainnya

Jaga tas atau bawaan lainnya agar tidak mengganggu pengunjung lain atau merusak barang-barang yang ada di museum.

6. Patuhi Larangan Fotografi

Jika museum melarang fotografi, patuhi aturan tersebut. Beberapa barang atau karya mungkin rentan terhadap cahaya, dan fotografi dapat merusaknya, Adjarian.

7. Pelajari Sejarah dan Konteks

Baca Juga: Sejarah Museum Fatahillah yang Berlokasi di Kota Tua Jakarta