adjar.id - Ucapan selamat ulang tahun bisa diucapkan untuk siapa saja yang berulang tahun, termasuk adik laki-laki.
Adik termasuk sebagai salah satu anggota keluarga yang terdekat.
Maka dari itu, sudah sewajarnya kita ikut merayakan hari ulang tahunnya.
Selain memberikan hadiah, kita juga bisa memberikan ucapan selamat ulang tahun.
Memberikan ucapan ini sangat penting karena dapat menunjukkan bentuk kepedulian kita kepada anggota keluarga.
Sebab ucapan selamat ulang tahun ini berisikan doa dan semangat untuk orang yang berulang tahun.
Nah, ucapan selamat ulang tahun ini bisa bervariasi bentuknya, salah satunya dengan menggunakan bahasa Inggris.
Berikut variasi ucapan selamat ulang tahun untuk adik dalam bahasa Inggris.
Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Adik Laki-Laki
1. Happy Birthday, little buddy! May your day be filled with laughter and joy.
(Selamat ulang tahun, sahabat kecil! Semoga harimu dipenuhi tawa dan kebahagiaan.
2. Wishing you a fantastic birthday, dear brother! May all your dreams come true.
Baca Juga: 10 Variasi Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Ayah dalam Bahasa Inggris
(Selamat ulang tahun yang fantastis, adik tercinta! Semoga semua impianmu menjadi kenyataan.)
3. Happy Birthday to the coolest little bro in the world! Enjoy your special day to the fullest.
(Selamat ulang tahun untuk adik kecil paling keren di dunia! Nikmati hari istimewamu sepenuhnya.)
4. On your special day, I want to remind you how much you mean to me. Happy Birthday!
(Di hari istimewamu ini, aku ingin mengingatkanmu seberapa berarti kamu bagiku. Selamat ulang tahun!)
5. May this year bring you endless happiness and success. Happy Birthday, my sweet little brother.
(Semoga tahun ini membawakanmu kebahagiaan dan kesuksesan tidak terbatas. Selamat ulang tahun, adikku yang manis.)
6. Another year older, another year wiser! Happy Birthday, bro!
(Tahun ini bertambah tua, tahun ini juga lebih bijaksana! Selamat ulang tahun, bro!)
7. Wishing you a day filled with all your favorite things. Happy Birthday, little champ!
(Semoga hari ini dipenuhi dengan semua hal favoritmu. Selamat ulang tahun, juara kecil!)
Baca Juga: 10 Variasi Ucapan Selamat Ulang Tahun untuk Kakak dalam Bahasa Inggris
8. You're growing up so fast, but you'll always be my little brother. Happy Birthday!
(Kamu tumbuh begitu cepat, tapi kamu akan selalu menjadi adikku yang kecil. Selamat ulang tahun!)
9. Sending you love and hugs on your special day. Happy Birthday, little dude!
(Mengirimmu cinta dan pelukan di hari istimewamu. Selamat ulang tahun, anak kecil!)
10. May your birthday be as awesome as you are, dear brother! Cheers to another amazing year ahead.
(Semoga ulang tahunmu sehebat dirimu, adik tercinta! Bersulang untuk tahun depan yang luar biasa lainnya.)
Nah, itulah variasi ucapan selamat ulang tahun untuk adik laki-laki dalam bahasa Inggris dan artinya.
Coba Jawab! |
Mengapa ucapan selamat ulang tahun penting dilakukan? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |