11. Menyebarkan berita palsu atau hoax.
12. Melakukan tindakan main hakim sendiri ketika menemukan kasus kejahatan.
13. Melakukan tindakan penggelapan pajak.
14. Melanggar batas kecepatan yang telah ditentukan oleh UU lalu lintas.
15. Melakukan pencemaran lingkungan.
"Contoh kasus pelanggaran norma hukum, di antaranya melakukan tindak pencurian, melanggar lalu lintas, melanggar hak cipta, melakukan korupsi, dan lainnya."
Itulah beberapa contoh kasus pelanggaran norma hukum dalam kehidupan sehari-hari.
Coba Jawab! |
Apa saja sanksi yang didapat karena melanggar norma hukum? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |
---
Sumber: Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk SMA/SMK Kelas XI Karya Tedi Kholiludin, dkk., Kemdikbudristek Tahun 2021.
Tonton juga video ini, yuk!