Sejarah Kongres Perempuan Indonesia, Materi Sejarah Kelas XI Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Rabu, 6 September 2023 | 15:00 WIB
Kongres Perempuan Indonesia menjadi wadah perjuangan kaum perempuan Indonesia untuk kemerdekaan Indonesia. (Dok. Kompas.com)

adjar.id - Perjuangan untuk mendapatkan kemerdekaan tidak hanya dilakukan oleh kaum laki-laki.

Akan tetapi, para perempuan juga ikut berjuang untuk memperbaiki nasib dan meraih kemerdekaan, Adjarian.

Nah, untuk mewujudkan hal tersebut, diadakanlah Kongres Perempuan Indonesia.

Kongres Perempuan Indonesia dilaksanakan pertama kali pada tanggal 22 Desember 1928.

Tanggal itu juga yang ditetapkan sebagai Hari Ibu yang masih diperingati sampai hari ini.

Sebanyak 30 organisasi perempuan yang ada di Jawa dan Sumatra menghadiri kongres tersebut.

O iya, Kongres Perempuan Indonesia berlangsung beberapa kali.

Berikut sejarah Kongres Perempuan Indonesia.

"Kongres Perempuan Indonesia berlangsung karena diprakarsai oleh tujuh organisasi perempuan Indonesia."

Sejarah Kongres Perempuan Indonesia

1. Kongres Perempuan Indonesia I

Kongres Perempuan Indonesia I diadakan di Yogyakarta pada tanggal 22 sampai 25 Desember 1928.

Baca Juga: Kongres Perempuan, Materi Sejarah kelas 11 Kurikulum Merdeka