adjar.id - Seni musik menjadi salah satu jenis seni yang banyak dinikmati banyak orang.
Musik yang dinikmati oleh masyarakat saat ini mempunyai sejarah panjang dari perkembangan musik, Adjarian.
Perkembangan musik inilah yang kemudian memunculkan berbagai macam genre atau aliran seni musik.
Seni musik adalah ilmu atau aliran seni yang menggunakan suara dan nada untuk menyampaikan ekspresi, nilai, dan pesan seni kepada orang lain.
Seni musik juga diartikan sebagai cabang seni yang terfokus dengan menggunakan harmoni melodi, harmoni, tempo, vokal, dan irama.
Hal inilah yang menjadi sarana untuk menyampaikan nilai-nilai seni itu sendiri dari senimannya kepada orang lain.
Yuk, simak jenis genre seni musik berikut ini!
"Seni musik adalah bentuk seni yang menggunakan bunyi atau suara sebagai medium ekspresi."
Jenis Genre Seni Musik
Berkembangnya jenis-jenis musik di dunia berpengaruh terhadap genre seni musik itu sendiri, Adjarian.
Berikut ini beberapa jenis genre seni musik di dunia, yaitu:
1. Musik Klasik
Baca Juga: 5 Fungsi Musik bagi Kehidupan Manusia