adjar.id - Terdapat soal Worksheet 2.12 pada buku bahasa Inggris English for Nusantara, Chapter 2, Section 2, Part A halaman 74.
Pada soal tersebut, kita ditugaskan untuk mengungkapkan pendapat tentang banana fritters atau pisang goreng.
Bagian yang perlu kita beri pendapat adalah seputar tekstur, rasa, warna, dan dekorasinya.
O iya, untuk mengerjakan soal ini kita bisa melihat contoh-contoh tekstur dan rasa makanan pada Chapter 2 halaman 68.
Nah, berikut adalah pembahasan soal Worksheet 2.12 untuk referensi.
Simak bersama, yuk!
Section 2, Part A
Instructions: Look at the picture of banana fritters. What do you think of their texture, taste, color, and decoration.
1. Texture
Banana fritters usually have a texture that is crispy on the outside and soft on the inside.
Banana fritters must be fried in the right way to achieve this texture.