5 Langkah untuk Bantu Kurangi Polusi Udara

By Mumtahanah Kurniawati, Kamis, 24 Agustus 2023 | 16:00 WIB
Terdapat beberapa cara sederhana untuk bantu kurangi polusi udara. (Freepik)

Minimalkan penggunaan bahan bakar fosil dengan menggunakan energi terbarukan dan efisien. 

Kita bisa membiasakan untuk mematikan mesin kendaraan saat berhenti lebih dari beberapa menit.

Di rumah, kita bisa menggunakan peralatan listrik yang hemat energi.

3. Melakukan Penghijauan

Penanaman pohon dan tumbuhan di kota dapat membantu menyaring udara dari polutan dan memperbaiki kualitas udara.

Pohon-pohon tidak hanya menghasilkan oksigen, tetapi juga menangkap partikel-partikel polutan dan menjaga keseimbangan ekosistem kota.

Kita bisa mulai dengan menanam tanaman atau pohon di sekitar rumah kita, seperti depan rumah, belakang rumah, atau bagian kebun rumah kita, Adjarian.

4. Pengelolaan Sampah yang Tepat

Pengelolaan sampah yang buruk dapat menyebabkan polusi udara melalui pembakaran sampah terbuka.

Pastikan sampah disortir dengan benar dan jika memungkinkan, daur ulang material seperti plastik, kertas, dan logam untuk mengurangi limbah yang akhirnya dibakar.

5. Mengurangi Penggunaan Produk Berbasis Minyak

Baca Juga: Mengenal Jenis-Jenis dan Dampak Pencemaran Udara bagi Lingkungan Hidup