Jawaban: Untuk memperjelas gambar yang terlihat menggunakan mikroskop cahaya bisa dengan mengubah mikrometernya.
Mikrometer adalah pemutar halus yang berguna untuk memfokuskan benda agar bisa lebih terlihat jelas.
Selain mikrometer, ada juga makrometer yang berfungsi untuk memfokuskan benda yang sedang diamati.
Perbedaan keduanya adalah pada kecepatan dalam memfokuskan benda yang diamati.
2. Apabila bagian sel yang ditunjuk mengalami gangguan atau bahkan menghilang, jelaskan dampaknya!
Jawaban: Bagian sel yang ditunjuk pada gambar tersebut adalah vakuola.
Vakuola pada sel tumbuhan mempunyai berbagai fungsi, di antaranya sebagai:
- Tempat menyimpan cadangan makanan.
- Ion anorganik, seperti protein, kalium, gula, dan klorida.
- Asmoregulator, yaitu penjaga nilai osmotik sel.