adjar.id - Pusat perdagangan internasional, yaitu Konstantinopel yang jatuh ke tangan Turki Ottoman membuat Eropa mengalami krisis.
Portugis menjadi salah satu negara yang paling berdampak karena hal tersebut.
Hingga kemudian, Portugis melakukan penjelajahan samudra demi mencari sumber rempah-rempah.
Bangsa Portugis di bawah pimpinan Alfonso d'Albuquerque pada awal abad ke-16 berhasil menaklukkan India.
Tidak menemukan tujuannya, d'Albuquerque dan pasukannya kemudian bergerak ke timur dan berhasil menaklukkan Malaka.
Malaka pada saat itu sedang mengalami krisis kepemimpinan dan kondisi ini berhasil dimanfaatkan oleh Portugis.
Terlebih pada saat itu Kesultanan Malaka merupakan pusat perdagangan dunia yang menjadi tempat bertemunya para pedagang dari Tiongkok dan Arab.
Portugis berhasil menguasai Malaka di tahun 1511 dan memberikan dampak besar bagi kehidupan di sana, termasuk wilayah Nusantara.
Nah, berikut dampak jatuhnya Malaka ke tangan Portugis.
"Portugis menguasai Malaka karena jatuhnya Konstantinopel ke tangan Turki Ottoman."
Dampak Jatuhnya Malaka ke Tangan Portugis
Beberapa dampak yang ditimbulkan karena jatuhnya Malaka ke tangan Portugis di tahun 1511, yaitu:
Baca Juga: Jawab Soal Menceritakan Perlawanan Rakyat Maluku Terhadap Portugis