Struktur Teks Eksposisi, Salah Satunya Tesis

By Mumtahanah Kurniawati, Jumat, 11 Agustus 2023 | 09:00 WIB
Struktur teks eskposisi dibagi menjadi tiga. (Freepik/jcomp)

Tesis dalam struktur teks eksposisi merupakan bagian pengenalan yang mencakup tiga hal, yaitu:

- Pengenalan isu

- Pengenalan masalah

- Pengenalan pandangan umum penulis tentang topik yang akan dibahas

2. Rangkaian Argumen

Rangkaian argumen dalam struktur teks eksposisi merupakan bagian yang berisi sejumlah argumen atau pendapat penulis sebagai penjelasan atas tesis.

Selain itu, pada bagian ini juga disampaikan fakta-fakta yang memperkuat argumen penulis.

3. Penegasan Ulang

Penegasan ulang dalam struktur teks eksposisi merupakan bagian yang berisi simpulan dan rangkuman.

Pada bagian ini dilakukan perumusan kembali secara ringkas.

"Struktur teks eksposisi meliputi tesis, rangkaian argumen, dan penegasan ulang."

Baca Juga: Menentukan Gagasan Pokok dan Gagasan Penjelas dalam Teks Eksposisi

Nah, itulah struktur yang ada dalam teks eksposisi, Adjarian.

Coba Jawab!
Apa itu teks eksposisi?
Petunjuk: Cek halaman 1.

---

Sumber: Buku Bahasa Indonesia SMP/MTS Kelas VIII Karya E. Kosasih.

Tonton video ini juga, yuk!