Siapa yang Merumuskan Dasar Negara Indonesia?

By Nabil Adlani, Senin, 24 Juli 2023 | 13:00 WIB
Perumusan dasar negara Indonesia dilaksanakan dalam sidang pertama BPUPKI. (dok. Kemdikbud)

adjar.id - Pancasila merupakan dasar negara Indonesia yang masih digunakan sampai saat ini, Adjarian.

Proses perumusan Pancasila berlangsung pada 29 Mei sampai 1 Juni 1945 dalam sidang Badan Penyidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia atau BPUPKI.

Dalam sidang tersebut, ada tiga tokoh yang mengutarakan usulan tentang dasar negara Indonesia.

Tiga tokoh tersebut, yaitu, Moh. Yamin, Soepomo, dan Soekarno.

Tonton video ini juga, yuk!