Dampak Penyalahgunaan Kebebasan Pers

By Mumtahanah Kurniawati, Rabu, 12 Juli 2023 | 18:30 WIB
Penyalahgunaan kebebasan pers dapat berakibat buruk bagi kehidupan masyarakat. (pexels/NICE GUYS)

Dampak Penyalahgunaan Kebebasan Pers

1. Banyak Beredar Informasi Tidak Akurat

Menambah atau mengurangi beberapa hal dari informasi yang benar dapat mengakibatkan berubahnya makna dalam sebuah informasi.

2. Penyebaran Peristiwa Palsu yang Didramatisir

Memberikan ilustrasi yang berlebihan mengenai suatu objek dapat menimbulkan terjadinya hal ini.

3. Melewati Batasan Privasi

Tak jarang ada pihak yang melakukan peliputan yang melanggar hal-hal pribadi narasumber.

4. Menghilangkan Karakter

Pemberitaan secara tidak berimbang yang terus-menerus menampilkan sisi buruk seseorang dapat menghilangkan karakter.

Pemberitaan tersebut akan membangun citra negatif yang menjatuhkan.

5. Penyalahgunaan Kekuasaan 

Baca Juga: Cara Melaporkan Berita Hoaks yang Kita Temukan di Media Sosial