Manfaat Citra Penginderaan Jauh di Berbagai Bidang

By Nabil Adlani, Selasa, 27 Juni 2023 | 15:00 WIB
Citra penginderaan jauh dapat memberikan manfaat di berbagai bidang. (pexels/SpaceX)

adjar.id - Citra penginderaan jauh merupakan hasil data utama dari penginderaan jauh.

Citra adalah gambaran suatu objek yang didapat melalui cara optik, elektro optik, dan optik mekanik.

Citra penginderaan jauh terbagi menjadi dua jenis, yaitu citra foto dan citra nonfoto, Adjarian.

Citra foto adalah gambaran objek yang diambil melalui pesawat udara dengan memanfaatkan kamera udara sebagai alat utamanya.

Sementara citra nonfoto adalah gambaran objek yang diambil melalui satelit dengan memanfaatkan sensor.

Citra foto sering disebut dengan foto udara, sementara citra nonfoto disebut dengan foto satelit.

Nah, citra penginderaan jauh dapat memberikan manfaat dalam berbagai bidang, lo.

Yuk, simak pembahasannya!

"Penginderaan jauh digunakan untuk memperoleh informasi tentang berbagai aspek permukaan Bumi, seperti geologi, vegetasi, penggunaan lahan, dan lain sebagainya."

Manfaat Citra Penginderaan Jauh

Citra penginderaan jauh mempunyai banyak manfaat karena dapat merekam luas wilayah menggunakan berbagai sensor di pesawat atau satelit.

Berikut beberapa manfaat yang bisa didapatkan dari citra penginderaan jauh di berbagai bidang:

Baca Juga: Alat Dasar Interpretasi Citra Udara dalam Penginderaan Jauh