Unsur dan Struktur Teks Berita, Materi Bahasa Indonesia Kelas 11 Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Senin, 26 Juni 2023 | 14:00 WIB
Teks berita dapat ditemukan di berbagai media, salah satunya koran atau surat kabar. (pexels/Gül Işık)

3. Ekor Berita

Bagian ekor berita merupakan bagian terakhir teks berita yang mencantumkan informasi yang sifatnya tambahan.

Jadi, jika bagian ini dihilangkan, tidak memberikan pengaruh atau dampak apapun kepada pokok berita.

Hal ini karena unsur teks berita sudah dijelaskan secara lengkap di bagian kepala dan tubuh berita.

"Struktur teks berita terbagi menjadi kepala berita, tubuh berita, dan ekor berita."

Nah, itu tadi unsur dan struktur teks berita.

Coba Jawab!
Apa tujuan utama teks berita?
Petunjuk: Cek halaman 1.

---

Sumber: Buku Bahasa Indonesia Tingkat Lanjut: Cakap Berbahasa dan Bersastra Indonesia untuk SMA Kelas XI karya Rahmah Purwahida dan Maman.

Tonton juga video ini, yuk!