Daftar Jurusan di IPDN, Sekolah Kedinasan Milik Kemendagri

By Rahwiku Mahanani, Jumat, 23 Juni 2023 | 16:00 WIB
IPDN merupakan sekolah kedinasan di bawah Kemendagri. (Dok. IPDN)

adjar.id - Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) merupakan sekolah kedinasan di bawah naungan Kementerian Dalam Negeri atau Kemendagri.

IPDN bisa menjadi pilihan kampus yang tepat bagi Adjarian yang ingin bekerja di lingkungan birokrasi pemerintahan.

O iya, di IPDN ada beberapa jurusan yang bisa dipilih.

Berikut di antaranya.

Jurusan di IPDN

Fakultas Politik Pemerintahan

1. Jurusan Pembangunan Ekonomi dan Pemberdayaan Masyarakat

2. Jurusan Studi Kebijakan Publik

3. Jurusan Politik Indonesia Terapan.

Fakultas Manajemen Pemerintahan

1. Jurusan Administrasi Pemerintah Daerah

2. Jurusan Manajemen Sumber Daya Manusia Sektor Publik

Baca Juga: Sekolah Kedinasan di Bawah Naungan Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN)

3. Jurusan Keuangan Publik

4. Jurusan Teknologi Rekayasa Informasi Pemerintah.

Fakultas Perlindungan Masyarakat

1. Jurusan Praktik Kepolisian Tata Pamong

2. Jurusan Kependudukan dan Pencatatan Sipil

3. Jurusan Manajemen Keamanan dan Keselamatan Publik

Nah, itulah macam-macam jurusan yang ada di IPDN.

Coba Jawab!
Apa saja jurusan yang ada di Fakultas Politik Pemerintahan IPDN?
Petunjuk: Cek halaman 1.