Adakah Beasiswa di Kampus Swasta?

By Rahwiku Mahanani, Kamis, 22 Juni 2023 | 15:35 WIB
Sejumlah kampus swasta menyediakan beasiswa. (freepik)

Program KIP Kuliah 2023 di antaranya memfasilitasi bantuan biaya pendidikan dan biaya hidup.

O iya, kampus swasta yang menerima KIP Kuliah 2023 di antaranya Telkom University, UMY, UII, UMM, Universitas Trisakti, dan sebagainya.

Nah, itulah beberapa program beasiswa kampus swasta di Indonesia, Adjarian.

Coba Jawab!
Apa kepanjangan KIP?
Petunjuk: Cek halaman 1.