6. Diutamakan bagi mahasiswa yang sedang menulis karya ilmiah tingkat akhir terkait kepemudaan.
Benefit Beasiswa Kemenpora 2023
Beasiswa Karya Ilmiah Kepemudaan Kemenpora memberikan dana bantuan pendidikan sebesar Rp 10 juta.
Bantuan dana pendidikan tersebut dapat digunakan untuk pembiayaan, seperti:
1. Bahan habis pakai (ATK, tinta printer, dan sebagainya).
2. Biaya referensi (buku, jurnal, dan sebagainya).
3. Biaya transportasi dan konsumsi.
4. Biaya pengumpulan dan pengolahan data.
5. Biaya seminar/kolokium/promosi.
6. Biaya publikasi karya ilmiah di jurnal.
7. Penjilidan dan penggandaan skripsi/tesis/disertasi final.
Jadwal Beasiswa Kemenpora 2023
- Pendaftaran dan pengiriman proposal = Paling lambat 15 Juli 2023 (stempel pos)
Baca Juga: Persyaratan dan Prodi yang Dibuka pada Seleksi Beasiswa S2 UGM Tahun Akademik 2023/2024