Jawab Soal Bahasa Inggris Buku Kurikulum Merdeka Kelas VII Chapter 3, Transkrip Teks Listening

By Aldita Prafitasari, Rabu, 17 Mei 2023 | 09:30 WIB
Terdapat transkrip listening tentang rumah Galang pada buku English for Nusantara kelas VII Kurikulum Merdeka halaman 104, Section 1, Chapter 3. (Freepik)

adjar.id - Terdapat bagian listening pada buku bahasa Inggris Kurikulum Merdeka English for Nusantara kelas VII, halaman 104, Section 1, Chapter 3, materi "Home Sweet Home".

Nah, kali ini kita akan menyimak transkrip teks listening tersebut, Adjarian.

Teks listening tersebut berisikan sebuah percakapan antara Galang, Andre, dan Monita.

Yuk, langsung saja kita simak transkrip teks listening beserta terjemahannya berikut ini!

Section 2 – Listening

a. Listen to Audio 3.1. Galang is welcoming Andre and Monita to his house. See the Wordbox.

One afternoon, Galang and his friends are doing their homework at Galang’s house.

Galang: Welcome to my house. Let’s do our homework in the living room.

Monita: Wow, you have a beautiful garden.

Galang: My mother loves planting flowers in the garden.

Andre: Let’s go to the porch. The weather is very hot.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Buku Kurikulum Merdeka Kelas VII Chapter 3, Rooms in Your House

Galang: Be careful with the stairs. It’s a bit wobbly.

Andre: It’s cool on the porch.

Galang: Let’s go inside.

Terjemahan

Suatu sore, Galang dan teman-temannya sedang mengerjakan PR di rumah Galang.

Galang: Selamat datang di rumahku. Mari kita kerjakan pekerjaan rumah kita di ruang tamu.

Monita: Wow, kamu memiliki taman yang indah.

Galang: Ibuku suka menanam tanaman di kebun.

Andre: Ayo pergi ke teras. Cuacanya sangat panas.

Galang: Hati-hati dengan tangga. Agak goyah.

Andre: Keren di beranda.

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Buku Kurikulum Merdeka Kelas VII Chapter 3, The Rooms of Galang's House

Galang: Ayo masuk.

Itulah transkrip teks listening mengenai percakapan Galang, Andre, dan Monita.