Jawab Soal Seni Budaya Kelas X Semester 2 Bab 12, Analisis Kritik Musik Tahap Deskripsi

By Aldita Prafitasari, Minggu, 16 April 2023 | 12:30 WIB
Terdapat soal seputar kritik musik tahap deskripsi pada buku Seni Budaya kelas X, Semester 2, Bab 12, halaman 92, materi 'Kritik Musik'. (Unsplash)

2. Apakah penulisan kritik di atas menggambarkan fakta-fakta yang ada?

Jawaban: Ya, penulisan kritik seni tersebut menggambarkan fakta-fakta yang ada.

Ia membandingkan objek yang dikritik dengan penyanyi, yaitu Madona, beserta ciri khas karya seni dan pembawaannya di atas panggung.

3. Apakah di dalamnya sudah ada penilaian bagus-buruk atau benar-salah?​

Jawaban: Di dalam tulisan tersebut tidak ada penilaian mengenai kualitas.

Kualitas yang dimaksud adalah baik atau buruk serta benar atau salah.

Hal tersebut karena penilaian bagus atau tidak bagus serta benar atau salah tidak masuk dalam tahap ini.

Nah, itulah pembahasan soal seputar analisis kritik musik tahap deskripsi.