adjar.id - Kali ini kita akan membahas soal reading yang ada pada buku English for Nusantara kelas VIII Kurikulum Merdeka, halaman 45, Section 4 Viewing, Chapter 1 Unit 2, materi "Going to a Parade".
Soal tersebut mengajak kita untuk mengidentifikasi yang terjadi pada gambar atau what happened in the picture.
Kita diminta untuk mengisi tabel sesuai dengan peristiwa yang ada pada gambar mengacu pada pertanyaan pada soal.
Nah, di bawah ini adalah pembahasan soal tersebut untuk referensi.
Simak, yuk!
Section 4 - Viewing
Unit 2. Going to a Parade
c. Identify what happened in each picture. Use the questions in the box to help you.
Questions!
- Who was in the picture?
- What did they do?
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Buku Kurikulum Merdeka Kelas VIII Chapter 2, Match the Picture
- Where were they?
- What objects were there?
1. Participants: Galang, Andre, Monita, and Pipit
Actions: Lined up, marched, dressed up in costumes
Place: School
Objects: Posters
2. Participants: Galang, Andre, Monita, and Pipit
Actions: Lined up, marched, dressed up in costumes
Place: School
Objects: Posters
3. Participants: SMP Merdeka’s students, Galang, headmaster
Actions: Smile, laugh
Place: School
Objects: Doorprizes, stage
4. Participants: Teachers, SMP Merdeka’s students
Actions: Drink, selfie
Place: Rest post
Objects: Drinks, coupon
Nah, itulah pembahasan soal reading mengidentifikasi yang terjadi di gambar.