adjar.id - Sudah tahu hubungan sejarah dengan ilmu sosiologi?
Sosiologi merupakan ilmu sosial yang mempelajari tentang manusia dan masyarakat.
Sosiologi ini mempelajari dari interaksi sampai konflik sosial yang terjadi dalam masyarakat.
Akan tetapi, Ilmu sosiologi ini tidak dapat berdiri sendiri, Adjarian.
Hal ini karena ilmu sosiologi membutuhkan ilmu-ilmu penunjang yang lain.
Ilmu sosiologi memiliki hubungan dengan sejarah karena sosiologi dapat mempelajari peristiwa yang menjadi bagian dalam proses masyarakat.
Proses ini muncul karena hubungan antarmanusia dalam kondisi dan situasi yang berbeda-beda.
Yuk, sekarang kita cari tahu hubungan sejarah dengan ilmu sosiologi berikut ini!
"Ilmu sosiologi memiliki hubungan dengan sejarah karena sosiologi mempelajari suatu peristiwa dalam proses masyarakat."
Hubungan Sejarah dengan Ilmu Sosiologi
Ilmu Sosiologi menurut beberapa ahli berhubungan erat dengan ilmu sejarah.
Baca Juga: 3 Tahapan Penerapan Ilmu Sosiologi dalam Pembangunan