adjar.id - Indonesia memiliki banyak hewan yang beragam.
Banyak dan beragamnya hewan di Indonesia salah satunya disebabkan oleh letak geografisnya.
Sayangnya beberapa hewan yang ada di Indonesia terancam punah karena banyaknya perburuan dan rusaknya ekosistem.
Berikut beberapa jenis hewan di Indonesia yang terancam punah.
Hewan Terancam Punah
1. Anoa
Anoa adalah hewan bertanduk yang umum ditemukan di Sulawesi.
Saat ini ada sekitar 5.000 ekor anoa yang masih bertahan.
Jumlah anoa terus menurun bahkan terancam punah karena banyak diburu untuk diambil daging, kulit, dan tanduknya.
2. Burung Cenderawasih
Burung cenderawasih dijuluki bird of paradise dan hanya dapat ditemukan di Papua.
Baca Juga: 3 Fakta tentang Badak Sumatra, Hewan Langka yang Terancam Punah