3 Prosedur Presentasi Laporan Penelitian Sosial

By Nabil Adlani, Kamis, 9 Maret 2023 | 13:30 WIB
Laporan penelitian sosial bertujuan untuk memecahkan beberapa permasalahan dalam kehidupan masyarakat. (pexels/Marianna)

adjar.id - Ada sejumlah prosedur presentasi laporan penelitian sosial.

Presentasi ini dilakukan untuk keperluan akademik agar bisa dinilai dan mendapatkan respons dari orang lain.

Dengan melakukan presentasi laporan penelitian sosial, maka laporan penelitian bisa didiskusikan sebelum dipublikasikan kepada masyarakat luas.

Respons ini penting untuk mendapatkan perbaikan dan masukan, sehingga hasil penelitian bisa lebih baik lagi.

Jika terjadi kesalahan, maka akan bisa diperbaiki sebelum nantinya dipublikasikan secara umum.

Penelitian sendiri merupakan alat yang bisa digunakan untuk menyelidiki gejala-gejala sosial dan berbagai permasalahan di masyarakat.

Tujuan adanya penelitian adalah agar masyarakat luas bisa mengetahui hasil penelitian tersebut.

Nah, menyusun laporan penelitian sosial merupakan tahap akhir dari kegiatan penelitian sosial, Adjarian.

Penulisan laporan penelitian adalah bagian penting sehingga hasil penelitian bisa dibaca, mudah dipahami, dan dapat dijadikan alat dokumentasi.

Berikut prosedur presentasi laporan penelitian sosial.

"Ciri-ciri dari penulisan laporan penelitian, yaitu objektif, jelas, sistematis, terbuka, dan logis."

Baca Juga: Format Penulisan Laporan Penelitian Sosial