7 Dampak Bencana Gempa Bumi, Materi Geografi Kelas 11 Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Selasa, 7 Maret 2023 | 17:00 WIB
Dampak fisik merupakan salah satu dampak bencana gempa bumi yang bisa dirasakan masyarakat. (unsplash/Mahmoud Sulaiman)

6. Hilangnya Harta Benda

Saat gempa bumi terjadi, orang-orang akan kesulitan untuk menyelamatkan harta bendanya di dalam rumah.

Mereka harus merelakan harta benda yang sudah dimiliki rusak karena gempa bumi.

7. Timbul Penyakit

Gempa bumi juga dapat memberikan dampak berupa timbulnya penyakit akibat lingkungan yang kotor.

Penyakit juga bisa muncul karena rusaknya saluran air akibat gempa, sehingga masyarakat kesulitan mendapatkan air bersih.

Penyakit yang sering muncul sebagai dampak gempa bumi, di antaranya flu, sesak napas, demam berdarah, dan diare.

"Dampak bencana gempa bumi berupa dampak fisik, dampak sosial, jatuhnya korban jiwa, terganggunya jaringan komunikasi, munculnya tsunami, hilangnya harta benda, dan timbul penyakit."

Nah, itu tadi tujuh dampak bencana gempa bumi yang merugikan bagi kehidupan masyarakat, Adjarian.

Coba Jawab!
Apa yang menyebabkan terjadinya tsunami sebagai dampak gempa bumi?
Petunjuk: Cek halaman 3.

---

Sumber: Buku Geografi untuk SMA Kelas XI karya Budi Handoyo.

Tonton video ini, yuk!