adjar.id - Pada buku Kurikulum Merdeka English for Nusantara kelas VII, halaman 60, Chapter 2, materi "Culinary and Me", terdapat soal yang perlu dikerjakan.
Kita diminta untuk mengelompokkan gambar makanan ke dalam kategori yang tepat, Adjarian.
Kategori tersebut adalah main meal (makanan utama), snack (camilan), dan drink (minuman).
Nah, berikut pembahasan soal tersebut untuk referensi.
Simak, yuk!
Section 1 - Say What You Know
b. Write the kinds of food and drinks in Worksheet 2.1. at the appropriate categories
Main meal:
- Rica-rica Chicken
- Fried Fish
- Fried Rice
Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Kelas VII Chapter 2, Members of Our Family