Macam-Macam Tanda Baca dan Cara Penggunaannya

By Nabil Adlani, Minggu, 5 Maret 2023 | 10:00 WIB
Tanda baca memiliki beragam macamnya dengan penggunaan yang berbeda-beda. (Adjar.id/NA)

Dengan begitu pembaca tidak kebingungan saat membaca teks tersebut.

5. Tanda Kurung

Tanda kurung ((...)) merupakan tanda baca yang digunakan untuk menambahkan suatu keterangan dalam kalimat.

6. Tanda Tanya

Tanda tanya (?) merupakan tanda yang biasanya ada di akhir kalimat yang membentuk kalimat pertanyaan.

Adanya tanda tanya pada suatu kalimat membuat kalimat tersebut membutuhkan jawaban.

7. Tanda Seru

Tanda seru (!) merupakan tanda baca yang digunakan di akhir kalimat untuk memberikan kesan tegas atau perintah.

Tanda seru ini biasanya digunakan pada kalimat peringatan atau kalimat perintah.

8. Tanda Titik Dua

Tanda titik dua (:) merupakan tanda baca yang digunakan di akhir kalimat lengkap jika diikuti dengan perincian atau rangkaian.

Baca Juga: Penggunaan Tanda Titik Koma (;) yang Tepat dalam Bahasa Indonesia