Plankton Itu Tumbuhan atau Hewan?

By Rahwiku Mahanani, Jumat, 17 Februari 2023 | 15:00 WIB
Ada dua jenis plankton, yakni plankton golongan tumbuhan dan golongan hewan. (pxhere)

Minyak bumi merupakan bahan bakar utama kendaraan. Hal ini melalui proses yang berasal dari laut.

Plankton akan tenggelam ke dasar lautan saat mereka mati. Puing-puing akan mengendap di atasnya.

Sementara rekasi kimia akan mengubah menjadi aspal atau bitumen dan kerogen, serta tar hitam.

Nah, bahan-bahan tersebut merupakan salah satu bahan utama minyak bumi, Adjarian.

Kerogen akan berubah menjadi minyak mentah saat memanas. 

O iya, kalau suhu lebih panas, kerogen akan berubah menjadi gas alam.

Nah, itulah yang dimaksud dengan plankton dan perannya bagi bumi.

Coba Jawab!
Apa itu fitoplankton?
Petunjuk: Cek halaman 1.

(Penulis: Rahwiku Mahanani, Rizky Amalia)

Tonton video ini, yuk!