adjar.id - Microsoft Excel merupakan aplikasi yang berguna untuk mengolah data secara otomatis.
Data yang diolah ini bisa berupa perhitungan dasar ataupun penggunaan fungsi yang lebih kompleks.
Biasanya Microsoft Excel menjadi pilihan dalam mengolah data, baik untuk pekerjaan, pendidikan, dan lain sebagainya.
Adanya Microsoft Excel ini dapat memudahkan pengolahan dan perhitungan data numerik atau angka.
Pengolahan dan penyajian data yang terdapat di Microsoft Excel dilakukan secara akurat dan juga cepat.
Tujuannya untuk berbagai keperluan, seperti tabel, angka, ataupun grafik.
Menurut Sumarno dilansir dari Kompas.com, Microsoft Excel adalah salah satu produk perangkat lunak untuk pengolahan data yang dibuat oleh Microsoft.
Microsoft Excel ini memiliki tampilan yang berbeda dengan program aplikasi Microsift lainnya, Adjarian.
Microsoft Excel berbentuk lembaran tabel yang tersebar di dalamnya dan sering disebut dengan spreadsheet.
Nah, ada beberapa rumus Microsoft Excel yang dapat digunakan dalam mengaplikasikan data, sehingga dapat memudahkan pekerjaan.
Apa saja, ya?
Baca Juga: Bagaimana Cara Membulatkan Angka dalam Microsoft Excel?