Dengan adanya pohon peneduh, pengendara jalan raya pun dapat berkendara dengan lebih nyaman.
2. Paru-Paru Kota
Selain meneduhkan, pohon peneduh juga berperan sebagai paru-paru kota.
Sebab, pohon peneduh menghasilkan banyak oksigen.
Selain itu, pohon-pohon tersebut juga akan menyerap karbon dioksida.
Dengan adanya paru-paru kota ini, polusi udara dapat lebih dikontrol dan kualitas udara bisa lebih baik.
3. Meredam Bising
Pohon di tepi jalan dapat membantu meredam kebisingan dari suara kendaraan bermotor yang berlalu-lalang.
Dengan begitu polusi suara dapat dikurangi dan lingkungan jalan raya menjadi lebih nyaman bagi makhluk hidup, baik manusia maupun hewan.
Nah, itulah beberapa dampak menanam pohon di tepi jalan, Adjarian.
Coba Jawab! |
Apa itu pohon peneduh? |
Petunjuk: Cek halaman 1. |