Jawab Soal Budaya yang Dimiliki oleh Bangsa Indonesia, Materi PPKn Kelas 11 Kurikulum Merdeka

By Nabil Adlani, Jumat, 6 Januari 2023 | 19:00 WIB
Tarian adat termasuk salah satu budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. (pexels/Ibadah Mimpi)

adjar.id - Indonesia merupakan negara yang memiliki keberagaman, salah satunya budaya.

Sudah tahukah Adjarian budaya apa saja yang dimiliki oleh bangsa Indonesia?

Pertanyaan itu jugalah yang ditanyakan pada soal Uji Pemahaman dalam buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan kelas 11 Kurikulum Merdeka.

Pada artikel kali ini, kita akan membahas soal tersebut. Pembahasan soal ini dapat dijadikan sebagai referensi.

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), budaya adalah sesuatu mengenai kebudayaan yang sudah berkembang (beradab, maju).

Sebagai masyarakat Indonesia, kita tentu sudah tahu bahwa negara Indonesia mempunyai keberagaman budaya.

Setiap daerah di Indonesia memiliki budayanya dengan ciri khas dan karakternya masing-masing.

Bahkan, keragaman budaya Indonesia ini tidak sedikit yang sudah dikenal oleh masyarakat luar.

Nah, keragaman budaya merupakan keunikan tersendiri dengan beragam suku bangsa yang ada di seluruh dunia.

Maka dari itu, sebagai masyarakat Indonesia kita perlu mengetahui budaya yang dimiliki bangsa Indonesia.

Berikut beberapa budaya yang dimiliki oleh bangsa Indonesia.

Baca Juga: Jawab Soal Cara Mempromosikan Budaya Bangsa Indonesia dalam Dunia yang Terhubung, Materi PPKn Kelas 11 Kurikulum Merdeka