Jawab Soal Bahasa Inggris Count the Objects 'Stationary', Buku Bahasa Inggris Kelas 2

By Jestica Anna, Kamis, 29 Desember 2022 | 12:30 WIB
Terdapat soal menyebutkan alat tulis di sekitar yang ada di dalam buku Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka kelas 2. (Pixabay)

adjar.id – Pada buku Bahasa Inggris Kurikulum Merdeka My Next Words kelas 2, halaman 37, terdapat soal seputar menyebutkan alat tulis di sekitar.

Ada yang tahu apa bahasa Inggrisnya alat tulis? Yap! Dalam bahasa Inggris, alat tulis disebut dengan “stationary.

Nah, kita ditugaskan untuk menyebutkan alat tulis di sekitar beserta jumlahnya, Adjarian.

Untuk alat tulis yang hanya berjumlah satu, kita bisa menggunakan frasa “there is” yang artinya “ada”, Misalnya, “there is a book”.

Sementara itu, untuk alat tulis yang jumlahnya lebih dari satu, frasa yang digunakan adalah “there are”. Contohnya seperti “there are two books”.

Karena jumlah alat tulis di sekitar kita berbeda, maka jawaban juga dapat bervariasi sesuai keadaan masing-masing.

Pembahasan di bawah ini dapat dijadikan sebagai referensi.

Simak bersama, yuk!

Let’s find out

Work in pair and count the objects!

1. Bag

Baca Juga: Jawab Soal Bahasa Inggris Yes No Questions 'Fruit', Buku Kurikulum Merdeka Kelas 2