Jawab Soal Uji Kompetensi Bab 5 tentang Integrasi Nasional

By Nabil Adlani, Selasa, 27 Desember 2022 | 14:40 WIB
Integrasi nasional merupakan hal yang penting bagi bangsa Indonesia yang kaya akan keberagaman.
Integrasi nasional merupakan hal yang penting bagi bangsa Indonesia yang kaya akan keberagaman. (unsplash/Henrik L.)

3. Pada hakikatnya integrasi nasional merupakan proses penyatuan berbagai kelompok budaya dan sosial ke dalam satu kesatuan wilayah, dalam rangka pembentukan suatu identitas nasional.

Berdasarkan hal tersebut sebutkan 3 (tiga) syarat keberhasilan suatu integrasi nasional bagi bangsa Indonesia!

Jawaban: Tiga syarat keberhasilan suatu integrasi nasional, yaitu:

- Anggota masyarakat merasa bahwa mereka berhasil saling mengisi kebutuhan-kebutuhan antara satu dan lainnya.

- Terciptanya kesepakatan bersama mengenai nilai dan norma sosial yang dilestarikan dan dijadikan pedoman.

- Nilai dan norma sosial dijadikan sebagai aturan baku dalam melangsungkan proses integrasi nasional.

4. Pada hakikatnya integrasi nasional merupakan proses penyatuan berbagai komponen dalam masyarakat.

Berdasarkan hal tersebut sebutkan 5 (lima) faktor pendukung suatu integrasi nasional bagi bangsa Indonesia!

Jawaban: Lima faktor pendukung integrasi nasional, yaitu:

- Menggunakan bahasa Indonesia sebagai bahasa sehari-hari.

- Mempunyai pandangan hidup sesuai Pancasila.

Baca Juga: Contoh Soal, Jawaban, serta Pembahasan Integrasi Nasional