Sifat Bayangan pada Cermin
1. Sifat Bayangan pada Cermin Datar
Cermin datar adalah cermin yang permukaannya datar. Biasa cermin jenis ini digunakan untuk bercermin, Adjarian.
Cermin datar memiliki sifat, yaitu:
- Jarak bayangan ke cermin sama dengan jarak benda ke cermin.
- Tinggi bayangan yang terbentuk sama dengan tinggi bendanya.
- Bayangannya bersifat maya.
Sementara itu, cermin datar mempunyai empat sifat bayangan, yaitu:
- Maya.
- Sama besar dengan bidangnya.
- Sama tegak dan menghadap berlawanan arah kepada bendanya.
Baca Juga: Bagaimana Sifat-Sifat Pemantulan Cahaya pada Cermin Datar?