Apa Itu Kalimat Minor? Ini Pengertian dan Contohnya

By Rahwiku Mahanani, Kamis, 15 Desember 2022 | 20:40 WIB
Di dalam bahasa Indonesia, ada jenis kalimat minor. (hippopx)

O iya, menurut E. Kosasih, kalimat minor biasanya dipakai sebagai jawaban dari suatu pertanyaan.

Selain itu, biasa pula digunakan sebagai perintah atau seruan.

"Kalimat minor adalah kalimat yang digunakan secara terbatas dan biasanya sebagai jawaban atas pertanyaan, perintah, ataupun seruan."

Contoh Kalimat Minor

Berikut beberapa contoh kalimat minor.

1. Kerjakan!

2. Kejar!

3. Lari!

4. Ke warung. (Jawaban atas pertanyaan "Nenek pergi ke mana?")

5. Memasak. (Jawaban atas pertanyaan "Apa yang sedang Ibu lakukan?")

Nah, itulah pengertian dan beberapa contoh kalimat minor, Adjarian.

Coba Jawab!
Apa pengertian kalimat minor?
Petunjuk: Cek halaman 1.