17 Contoh Seni Rupa Murni

By Jestica Anna, Selasa, 6 Desember 2022 | 19:40 WIB
Lukisan adalah salah satu contoh karya seni rupa murni. (Pixabay)

adjar.id - Tahukah Adjarian apa saja contoh-contoh seni rupa murni?

Tanpa kita sadari, contoh karya seni rupa murni sebenarnya ada di sekitar kita, lo.

Seni rupa murni adalah seni yang mengutamakan keindahan dan keunikan seni, bukan fungsi praktisnya.

Biasanya, karya seni rupa murni digunakan untuk mengekspresikan perasaan dan kreativitas seniman.

Adapun kaya seni rupa murni nantinya hanya digunakan untuk dinikmati saja, tidak dimanfaatkan untuk fungsi lainnya.

Salah satu contohnya adalah karya lukisan.

Pada umumnya, lukisan digunakan sebagai pajangan penghias ruangan dan tidak digunakan untuk kepentingan lain yang lebih memiliki nilai manfaat.

Selain lukisan, masih ada lagi contoh lain karya seni rupa murni.

Simak di bawah ini, yuk!

Contoh Seni Rupa Murni 

1. Lukisan

Baca Juga: Aspek-Aspek dalam Penciptaan Seni Rupa Murni

2. Patung

3. Seni relief

4. Seni grafis

5. Fotografi

6. Seni kaligrafi

7. Seni topeng

8. Seni ukiran

9. Kerajinan keramik

10. Seni film

11. Mozaik

12. Seni cetak

Baca Juga: 4 Contoh Karya Seni Rupa Tiga Dimensi

13. Seni konseptual

14. Abstrak

15. Lukisan batik

16. Guci

17. Kaca patri

Itulah beberapa contoh karya seni rupa murni, Adjarian.

Coba Jawab!
Apa yang dimaksud dengan seni rupa murni?
Petunjuk: Cek halaman 1.

Simak video berikut, yuk!