4 Materi Tes SNBT pada SNPMB 2023

By Rahwiku Mahanani, Selasa, 6 Desember 2022 | 14:40 WIB
Ada beberapa materi tes yang akan diujikan pada SNBT SNPMB 2023. (pixabay)

Masalah tersebut bisa dalam berbagai konteks, Adjarian.

3. Literasi Bahasa Indonesia

Literasi bahasa Indonesia adalah tes untuk mengukur kemampuan seseorang dalam memahami, mengevaluasi, merefleksikan, dan menggunakan berbagai jenis teks bahasa Indonesia untuk menyelesaikan persoalan keseharian serta mengembangkan kapasitas.

4. Literasi Bahasa Inggris

Literasi bahasa Inggris juga merupakan tes untuk mengukur kemampuan memahami, mengevaluasi, merefleksikan, serta menggunakan berbagai jenis teks bahasa Inggris untuk menyelesaikan masalah sehari-hari danmengembangkan kapasitas diri.

Nah, itulah materi tes yang akan diujikan pada SNBT 2023, Adjarian.

O iya, sebagai tambahan informasi, untuk metode tes yang digunakan pada SNBT nantinya masih sama dengan SBMPTN, yakni dengan UTBK atau Ujian Tulis Berbasis Komputer.

Coba Jawab!
Tes apa saja yang akan diujikan pada SNBT 2023?
Petunjuk: Cek halaman 1.